Robere & Associates (R&A) adalah jasa konsultasi manajemen yang menyediakan pelatihan, audit, dan konsultasi untuk membantu perusahaan menerapkan sistem manajemen sesuai standar internasional dan praktik terbaik dalam Governance, Risk Management, and Compliance.
(Klik untuk Melihat Berita)
Melalui seminar, Anda dapat memahami cara mencatat Records of Processing Activities (ROPA), melakukan Data Protection Impact Assessment (DPIA), dan memahami tugas serta tanggung jawab Data Protection Officer (DPO)